8 Istilah Dalam Bisnis Kuliner Yang Perlu Anda Ketahui
Bagi orang yang baru pertama kali menjalankan bisnis kuliner, tentu sangat wajar dibingungkan dengan istilah-istilah dalam bisnis kuliner tertentu. Dalam blog ini, kita akan membahas beberapa istilah-istilah yang wajib anda ketahui ketika baru menekuni usaha kuliner. Istilah-Istilah Dalam Bisnis Kuliner Break-Even Point Break Even Point …
Tingkatkan Cita Rasa Hidangan Anda Dengan Proses Marinasi
Menyediakan cita rasa hidangan yang berkualitas merupakan kunci penting untuk memuaskan pelanggan dalam bisnis kuliner. Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk meningkatkan cita rasa hidangan ini adalah melalui proses marinasi. Dalam blog ini, kita akan membahas mengenai metode marinasi mulai dari pengertian, tujuan, jenis-jenis, …
Cara Daftar GoFood Dan GrabFood Untuk Bisnis Kuliner
Menjadi mitra GoFood dan GrabFood bisa menjadi langkah yang tepat untuk memperluas jangkauan bisnis kuliner anda. Kedua platform ini menyediakan akses ke jutaan pelanggan yang mencari kemudahan dalam memesan makanan secara online. Namun, terkadang proses cara daftar GoFood dan GrabFood mungkin terasa membingungkan untuk beberapa …
Daftar Google My Business: Tingkatkan Visibilitas Restoran Anda
Meningkatkan visibilitas online adalah langkah penting bagi setiap bisnis, termasuk restoran. Salah satu cara terbaik untuk mencapai ini adalah dengan daftar Google My Business (GMB). Dengan memiliki profil GMB, bisnis restoran anda bisa muncul di hasil pencarian Google dan Google Maps. Dengan kata lain, calon …
Datangkan Pelanggan Dengan 5 Cara Promosi Restoran Baru Ini
Dalam proses membuka restoran baru, itu memerlukan strategi promosi yang tepat agar dapat mendatangkan pelanggan. Ada beberapa cara promosi restoran baru yang dapat anda lakukan untuk menarik pelanggan, seperti yang akan kita bahas di bawah ini. Cara Promosi Restoran Baru Manfaatkan Media Sosial Media sosial …
Pop Up Restaurant: Konsep Berbeda Dalam Bisnis Kuliner
Dalam beberapa tahun terakhir, konsep pop up restaurant telah menjadi tren yang populer di dunia kuliner. Konsep ini menawarkan pengalaman makan yang unik bagi para pelanggan dan layak untuk anda pertimbangkan apabila sedang mencari konsep bisnis yang berbeda. Dalam blog ini, kita akan membahas mengenai …
Mengoptimalkan Bisnis Kuliner Dengan Central Kitchen
Central kitchen atau dapur pusat merupakan fasilitas yang digunakan oleh bisnis kuliner untuk mempersiapkan dan mengolah bahan makanan secara terpusat. Konsep dapur pusat ini memungkinkan pengelola bisnis kuliner untuk memfokuskan proses produksi di satu lokasi. Kemudian, makanan yang siap saji akan didistrbusikan ke berbagai titik …
Ciptakan Pengalaman Bersantap Interaktif Dengan Open Kitchen
Saat ini, bisnis restoran terus berkembang pesat. Ada berbagai konsep ditawarkan oleh para pengusaha restoran untuk menarik pelanggan mereka, salah satunya adalah open kitchen. Dalam blog ini, kita akan membahas mengenai open kitchen mulai dari pengertian, kelebihan, jenis-jenis, dan hal-hal yang harus dipertimbangan dalam penerapannya. …
Tips Meningkatkan Kepercayaan Pelanggan Pada Bisnis Kuliner
Kepercayaan pelanggan merupakan fondasi utama dalam membangun kesuksesan bisnis kuliner. Ketika seorang pelanggan sudah merasa percaya dengan bisnis anda maka mereka akan cenderung mau datang kembali dan merekomendasikan bisnis anda kepada orang lain. Berikut adalah beberapa tips untuk meningkatkan kepercayaan pelanggan pada bisnis kuliner anda. …
Family Style Restaurant: Peluang Pasar & Tips Merancangnya
Family style restaurant telah menjadi pilihan populer bagi banyak orang untuk menikmati hidangan bersama keluarga tercinta. Inilah mengapa konsep restoran ini layak untuk dipertimbangkan sebagai ide bisnis. Dalam blog ini, kita akan membahas mengenai family style restaurant yang terdiri dari pengertian, peluang pasar, dan bagaimana …
